Our Love Story

Story about True Love between Meta and Harry

Kamis, 05 Januari 2012

Ice Cream, Nyam.. Nyam..

Ice Cream, siapa yang tidak tahu ice cream? Entah itu makanan atau minuman (sepertinya minuman, karena wujud asalnya dari zat cair..), yang terasa enak saat kita memakannya (apalagi kalo lagi cuaca panas..hmmmm... ), dan mungkin kebanyakan orang menyukainya, khususnya anak-anak (bukan kakek-kakek atau nenek-nenek ya..)..

Terus apa hubungannya antara Ice Cream dan MetaHarry pada postingan kali ini?
Ice Cream, merupakan salah satu hal yang membuat saya (Harry) dan Meta menjadi lebih dekat. Mungkin istilah gayanya "Chemistry" seperti yang sudah saudarai Meta sebutkan di postingan sebelumnya. Karena saya dan Meta sama-sama sangat menyukai Ice Cream.

Dari awal dimana status kami belum menikah pacaran, kami sama-sama sangat menyukai ice cream dan sudah sering (belum sering sih..) makan ice cream bareng, tetapi sampai saat ini, dari beberapa bulan kebelakang, kami belum sempat untuk melakukan kegiatan rutin kami tersebut dikarenakan jadwal photo kesibukan kami berdua, terlebih karena faktor jarak yang memisahkan kami.

Lalu kenapa Ice Cream bisa membuat Chemistry Meta dan Harry semakin dekat?

 
  • Pertama
mungkin seperti yang sudah disebutkan diatas, kami berdua sama-sama sangat menyukai ice cream.
  • Kedua
kami biasanya rutin makan ice cream bareng (meskipun ga terlalu sering dan terjadwal).
  • Ketiga
Saat makan ice cream, kami tidak makan ice cream seperti makan ice cream biasa, kami sering saling menyuapi ice cream masing-masing, meskipun di tempat umum, dan kami tidak merasa malu / canggung. Karena dengan hal itu, kami merasa semakin dekat..


"Jadi pengen makan ice cream yang bentuknya kaya gambar ice cream diatas"


Mudah-mudahan akhir Januari 2012 ini saya dan Meta bisa makan ice cream bareng lagi di kota Tasikmalaya yang tercinta, disaat libur yang cukup lama yang dapat membuat saya dan Meta bersama di satu Kota.. Amin..

0 komentar:

Posting Komentar